A Hologram for the King | |
---|---|
Sutradara | Tom Tykwer |
Produser |
Stefan Arndt
Gary Goetzman Arcadiy Golubovich Tom Hanks Uwe Schott Tim O'Hair |
Ditulis oleh | Tom Tykwer |
Berdasarkan
|
A Hologram for the King
oleh Dave Eggers |
Pemeran |
Tom Hanks
Tom Skerritt |
Penata musik | |
Sinematografer | |
Penyunting | |
Perusahaan
produksi |
|
Distributor |
Lionsgate Films
Roadside Attractions Saban Films |
Tanggal rilis
|
|
Negara |
United States
Germany |
Bahasa | English |
A Hologram for the King adalah judul film Jerman - Amerika Serikat produksi tahun 2015 bergenre drama komedi yang disutradarai oleh Tom Tykwer, diangkat dari novel berjudul sama, karya Dave Eggers yang diterbitkan pada tahun 2012. [ 1 ] [ 1 ] Film ini dibintangi oleh Tom Hanks , Tom Skerritt dan Sarita Choudhury.
Plot
A Hologram for the King menceritakan tentang seorang pebisnis Amerika Serikat yang frustrasi lantaran mengalami kegagalan usaha. Dia menempuh perjalanan ke Arab Saudi untuk mengadakan kontrak kerja untuk proyek teknologi informasi. [ 1 ]
Cast
- Tom Hanks [ 1 ]
- Tom Skerritt [ 1 ]
- Sarita Choudhury [ 1 ]
- Omar Elba [ 1 ]
- Tracey Fairaway [ 1 ]
- David Menkin [ 1 ]
- Sidse Babett Knudsen [ 1 ]
Produksi
Pada 12 Juni 2013 Tom Tykwer dilaporkan akan mengembangkan adaptasi novel berjudul A Hologram for the King karya Dave Eggers . Tykwer akan menulis skenario sekalig menyutradarai film tersebut. Sedangkan Tom Hanks dipercaya menjadi pemeran utama. Produksi film ini akan dibiayai oleh Playtone, Primeridian Entertainment, dan X-Filme Creative Pool. [ 1 ] Pada 5 September 2013 Lotus Entertainment memperoleh hak secara internasional.. [ 1 ] Pada 6 Maret 2014, Sarita Choudhury, Omar Elba, Tracey Fairaway, David Menkin, dan Tom Skerritt dikabarkan juga akan ikut mendukung film ini. [ 1 ] Proses produksi film ini dimulai pada kuartal pertama. [ 1 ] Pengambilan gambar dilaksanakan sejak 6 Maret 2014 di Morocco , Hurghada, Mesir , Berlin , Jerman . [ 1 ] [ 1 ] [ 1 ] [ 1 ] [ 1 ]
Referensi
Pranala luar
- A Hologram for the King di IMDb (dalam bahasa Inggris)