Raghunath Anant Mashelkar
|
|
---|---|
![]() |
|
Lahir |
1 Januari 1943
(umur 82)
, Goa , India Portugis (sekarang India ) |
Tempat tinggal | Pune |
Kebangsaan | India |
Kewarganegaraan | India |
Almamater |
(
1966) (
PhD
1969)
|
Dikenal atas | ; R&D ; Inovasi |
Penghargaan |
Padma Vibhushan
Padma Bhushan [ 1 ] |
Karier ilmiah | |
Bidang | Teknik Kimia |
Institusi | ; ; |
Situs web |
www
|
Catatan | |
Turning element of Life:Sir Tata Dorab Trust Scholarship
|
Raghunath Anant Mashelkar , juga dikenal sebagai Ramesh Mashelkar . [ 2 ] , [ 3 ] (lahir 1 Januari 1943) adalah seorang India dan mantan Direktur Jenderal (Council of Scientific & Industrial Research, CSIR), [ 4 ] sebuah jaringan 38 lembaga riset dan pengembangan industrial yang didanai pemerintah di India .
Kehidupan dan karya
Mashelkar belajar di Jurusan Teknologi Kimia Universitas Bombay (sekarang ) dimana ia meraih gelar sarjana dalam bidang teknik kimia pada 1966, kemudian gelar PhD pada 1969.
Referensi
- ^ "List of Fellows" . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-06-08 . Diakses tanggal 2018-05-06 .
- ^ IChemE Gala Awards Programme, 25 October 2007 Diarsipkan 29 August 2009 di Wayback Machine . Welcome by IChemE President, Dr Ramesh Mashelkar
- ^ Curriculum vitae Diarsipkan 27 September 2013 di Wayback Machine .
- ^ CSIR
Umum | |
---|---|
Perpustakaan nasional | |
Lain-lain |