Milenium | Milenium ke-3 |
---|---|
Abad | |
Dasawarsa | |
Tahun |
2001 ( MMI ) merupakan tahun biasa yang diawali hari Senin dalam kalender Gregorian , tahun ke-2001 dalam sebutan Masehi (CE) dan Anno Domini (AD), tahun ke-1 pada Milenium ke-3 , tahun ke-1 pada Abad ke-21 , dan tahun ke- 2 pada dekade 2000-an .
Peristiwa

- 1 Januari - Awal tahun baru sekaligus awal milenium baru.
- 15 Januari - Wikipedia resmi diluncurkan.
- 18 Februari - Pembalap NASCAR , Dale Earnhardt , tewas pada kecelakaan fatal di Daytona International Speedway , Daytona Beach, Florida . (Lihat pula: Daytona 500 2001 )
- 1 Maret - Ujicoba siaran percobaan Trans TV .
- 12 Maret - Rilis nya Album sekaligus Album ke-2 dari Daft Punk
- 30 Maret - Episode " " di The Fairly OddParents ditayangkan perdana bersama episode lain.
- 23 Juli - Megawati dilantik menggantikan Abdurrahman Wahid (Gus Dur) sebagai Presiden Indonesia .
- 17 Agustus - Peringatan 56 tahun Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia .
- 1 September - TV7 masih melakukan siaran percobaan dan merelay acara-acara Anteve .
- 10 September - Terbentuknya S.H.E , grup musik dari Taiwan .
- 11 September - Peristiwa pengeboman World Trade Center di New York , Amerika Serikat .
- 21 Oktober - Jembatan Goodwill , jembatan pejalan kaki di Brisbane , dibuka
- 22 Oktober - Siaran ujian secara teknis Trans TV membasiskan berasal dari Jabodetabek dari saluran 29 UHF .
- 25 Oktober - Rilis Windows XP oleh Microsoft untuk pertama kalinya.
- 8 November - Stasiun televisi Jawa Pos Media Televisi resmi mengudara pertama kali siaran lokal secara daerah provinsi dari Jawa Timur .
- 25 November - Stasiun televisi TV7 (sekarang Trans7 ) resmi mengudara pertama kali siaran perdana secara terrestrial swasta berasal dari Jabodetabek pada saluran 49 UHF dan hanya dapat disaksikan di televisi berlangganan kabel Kabelvision pada saluran 8 oleh Kompas Gramedia .
- 1 Desember - Siaran percobaan secara pra-perdana Trans TV dengan "Transvaganza".
- 15 Desember - Stasiun televisi Trans TV resmi mengudara pertama kali secara nasional.
Kelahiran
Januari
- 3 Januari - Sharon Sahertian , mantan personil Elovii putri Debby Sahertian
- 4 Januari - Dannia Salsabilla , Aktris , Model , asal Indonesia
-
8 Januari
-
Nabila Zavira
,
Aktris
,
Model
, asal
Indonesia
- Kembar Melisha (wafat 2020) dan Melitha Sidabutar (wafat 2024), penyanyi asal Indonesia
- Adzana Shaliha , Aktris, Mantan anggota grup JKT48
- 9 Januari - Marsha Lenathea , Anggota grup idola JKT48
- 10 Januari - Greesella Adhalia , Anggota grup idola JKT48
- 14 Januari - Zahwa Aqilah , Model asal Indonesia
- 20 Januari - Pangeran Lantang , aktor Indonesia
- 21 Januari - Irzan Faiq , aktor Indonesia
- 25 Januari - Ahmad Ridho , mantan artis cilik asal Indonesia
- 28 Januari - Kezia Putri Andinta , mantan anggota grup idola Indonesia JKT48
- 30 Januari - Ryaas Randa , Penyanyi , Dangdut , asal Indonesia
- Ummi Quary , Aktris , Pelawak , Presenter , asal Indonesia
Februari
- 2 Februari - Maria Makino , anggota grup Morning Musume .
- 4 Februari - Fiony Alveria , Anggota grup idola JKT48
- 5 Februari - Kim Min-ju , anggota girl grup Korea Selatan IZ*ONE
- 8 Februari - Yang Jeong-in , anggota boy grup Korea Selatan Stray Kids
- 13 Februari - Freyanashifa Jayawardana , Anggota grup idola JKT48
- 16 Februari - Muhammad Arfiza Shahab , aktor pemeran cilik Indonesia
- 16 Februari - Mezzaluna , Penyanyi asal Indonesia .
- 21 Februari - Hanin Dhiya , Penyanyi Indonesia .
- 22 Februari - Reina Yokoyama , anggota grup Morning Musume .
- 24 Februari - Jirayut , Penyanyi , Dangdut asal Thailand
- 2 Maret - Kiara McKenna - aktris Indonesia
- 5 Maret - Malida Dinda , Aktris , Model , Penyanyi , Presenter asal Indonesia
- 10 Maret - Khansa Athaya , pemenang KidZania Jakarta
- 13 Maret - Choi Beomgyu , anggota boy grup Korea Selatan TOMORROW X TOGETHER
- 14 Maret - Ziva Magnolya , Penyanyi Indonesia .
- 15 Maret - Cassandra Lee , aktris Indonesia
- 15 Maret - Michael Olindo , Pemeran asal Indonesia
- 17 Maret - Clara Kaizer , Aktris asal Indonesia
- 19 Maret - Fidly Immanda Azzahra , anggota grup idola Indonesia JKT48
April
- 6 April - Oscar Piastri , Pembalap F1 asal Australia
- 7 April - Ise Irish Hutasoit , Pemeran , Model , Penyanyi asal Indonesia
- 13 April - Abidzar Al-Ghifari , Aktor , Penyanyi , asal Indonesia . putra Jefri Al Buchori
- 20 April - Mark Natama , Penyanyi asal Indonesia
- 23 April - Afifah Ifah'nda , aktris Indonesia
- 25 April - Yoon Chan-young , Pemeran asal Korea Selatan
Mei
- 15 Mei - Idgitaf , Penyanyi Indonesia .
- 22 Mei - Endi Arfian , aktor pemeran cilik Indonesia .
- 22 Mei - Amalia Nuril Aqmarina , aktris pemeran cilik Indonesia .
- 25 Mei - Alif Joerg , Aktor asal Indonesia
Juni
- 4 Juni - Choerry , personil LOONA
- 6 Juni - Sarah Tuffahati , aktris Indonesia .
- Asha Assuncao , Aktor asal Indonesia .
- 9 Juni - Rony Parulian , Penyanyi Indonesia
- 16 Juni - Gabriella Ekaputri , aktris Indonesia
- 18 Juni - Gabriel Martinelli , pemain sepakbola Brasil .
- Hannah Hannon , Aktris , Model asal Indonesia
- 28 Juni - Alfeandra Dewangga , Pemain Sepakbola asal Indonesia
- 30 Juni - Gita Sekar Andarini , anggota grup idola Indonesia JKT48
Juli
- 4 Juli - Rahmania Astrini , penyanyi Indonesia .
- 13 Juli - Safira Maharani , Aktris asal Indonesia . putri Deswita Maharani
- 18 Juli - Sania Julia Montolalu , anggota grup idola Indonesia . JKT48
- 20 Juli - Jennifer Coppen , Aktris , Penyanyi , asal Indonesia
- 26 Juli - Lania Fira , aktris asal Indonesia
Agustus
- 6 Agustus - Ty Keegan Simpkins , Aktor pemeran dari Amerika Serikat .
- 18 Agustus - Dhea Angelia , mantan anggota grup idola Indonesia JKT48
- 20 Agustus - Bryan Andrew , Aktor , Model , asal Indonesia - Swiss
- 21 Agustus - Tan Zhi Hui Celine , mantan anggota grup idola Indonesia JKT48 asal Malaysia
- 23 Agustus - Nabila Ellisa , Penyanyi , Dangdut , asal Indonesia
- 25 Agustus - Gentar Vyandra , Aktor asal Indonesia
- Firman Ferdiansyah , Aktor asal Indonesia
- 29 Agustus - Jannat Zubair Rahmani , Aktris asal India
September
- 5 September - Bukayo Saka , pemain sepak bola Inggris
- 6 September - Lana Nitibaskara , Penyanyi Indonesia .
- 13 September - Jesslyn Elly , anggota grup idola Indonesia JKT48
- 18 September - Raden Ajeng Nuran Fatimah , aktris pemeran cilik Indonesia
- 18 September - Tegar Septian , Penyanyi asal Indonesia .
- 21 September - Jessica Bunga , penyanyi Indonesia .
- 22 September - Adzwa Aurell , mantan artis cilik asal Indonesia
- 23 September - Tiara Andini , penyanyi Indonesia .
- Lai Kuan-lin , personil boyband asal Wanna One
- 26 September - Alina Ilinichna Kukushkina , aktris dan pengisi suara cilik asal Rusia .
- 26 September - Mawar Eva de Jongh , aktris Indonesia .
Oktober
- 1 Oktober - Mason Greenwood , pemain sepakbola Inggris
- 5 Oktober - Dalila Bela , aktris asal Kanada
- Jeremie Moeremans , Aktor asal Indonesia
- 8 Oktober - Witan Sulaeman , pemain sepakbola Indonesia .
- 7 Oktober - Maria Simorangkir , Penyanyi Indonesia .
- 13 Oktober - Caleb McLaughlin , aktor asal Amerika Serikat
- Dimas Gabra , mantan personel New Super7
- 14 Oktober - Rowan Blanchard , aktris asal Amerika Serikat.
- 14 Oktober - Rizqullah Maulana Daffa , Aktor asal Indonesia
- 18 Oktober - Bulan Ayu , Aktris asal Indonesia
- 22 Oktober - Jo Yu-ri , anggota girl grup Korea Selatan IZ*ONE
- 24 Oktober - Ari Irham , Pemeran , Disjoki , Model asal Indonesia
- Adam Peter , Penyanyi asal Indonesia
- 31 Oktober - Raisya Bawazier , Pemeran , Model asal Indonesia
November
- 7 November - Amybeth McNulty , aktris berkebangsaan Kanada - Irlandia
- 8 November - Ajil Ditto , personil Super7
- 10 November - Agoye Mahendra , Aktor , Model asal Indonesia
- 10 November - Brandon De Angelo , penari lelaki cilik Indonesia dari acara pencarian bakat Indonesia Mencari Bakat Season 1 .
- 11 November - Arifah Lubai , Aktris asal Indonesia
- 14 November - Elsa Japasal , Presenter asal Indonesia
- 21 November - Rebecca Klopper , aktris/model Indonesia
- 22 November - Chenle , personil boyband NCT .
- 27 November - Andi Viola , Aktris asal Indonesia
Desember
- 1 Desember - Aiko, Putri Toshi , anak tunggal Naruhito , Kaisar Jepang ke-126
- 6 Desember - Tiyara Ramadhani , Penyanyi , Dangdut , asal Indonesia
- 9 Desember - Virza Oreel , Aktris , Penyanyi , asal Indonesia
-
18 Desember
- Agatha Chelsea , Penyanyi , Penulis Lagu , Aktris , Presenter , Model asal Indonesia
- Billie Eilish , penyanyi dan penulis lagu asal Amerika Serikat
- 21 Desember - Pratama Arhan , pemain sepakbola Indonesia .
- 29 Desember - Qonitah Ikhtiar Syakuroh , pemain para-bulutangkis Indonesia
Hari tidak diketahui
- Diana Vicezar - Aktivis komunitas Paraguay