![]() |
Artikel ini memiliki beberapa masalah.
Tolong bantu
atau diskusikan masalah-masalah ini di
halaman pembicaraannya
.
(
Pelajari bagaimana dan kapan saat yang tepat untuk menghapus templat pesan ini
)
|
![]() |
Artikel ini
perlu dikembangkan
agar dapat
memenuhi kriteria
sebagai entri
Wikipedia
.
Bantulah untuk mengembangkan artikel ini. Jika tidak dikembangkan, artikel ini akan dihapus. |
Achmad Fauzi
|
|
---|---|
Kapok Sahli Pangdam XVII/Cenderawasih | |
Mulai menjabat
31 Mei 2023 |
|
Direktur Pengkajian dan Pengembangan Seskoad | |
Masa jabatan
21 Januari 2022 – 31 Mei 2023 |
|
Komandan Korem 061/Suryakancana | |
Masa jabatan
18 November 2020 – 21 Januari 2022 |
|
Informasi pribadi | |
Lahir |
25 November 1971
Jember , Indonesia |
Almamater | Akademi Militer (1995) |
Karier militer | |
Pihak | Indonesia |
Dinas/cabang |
![]() |
Masa dinas | 1995—sekarang |
Pangkat |
![]() |
NRP | 11950039571171 |
Satuan | Infanteri ( Kopassus ) |
Pertempuran/perang | |
![]() ![]() |
Achmad Fauzi (lahir 25 November 1971) adalah seorang perwira tinggi TNI-AD yang sejak 31 Mei 2023 mengemban amanat sebagai Kapok Sahli Pangdam XVII/Cendrawasih .
Achmad Fauzi, merupakan Lulusan Akademi Militer tahun 1995 ini berasal dari kecabangan Infanteri . Jabatan terakhir jenderal bintang satu ini adalah Dirjianbang Seskoad .
Riwayat Pendidikan
- Akmil (1995)
- Sesarcabif
- Komando
- Dik Free Fall
- Diklapa I
- Selapa II
- Seskoad (2010)
- Susdandim
- Sesko TNI (2019)
Riwayat Jabatan
- Danyonban Sat-81 (2012)
- Danse Raider Pusdik Passus
- Wadan Grup C Paspampres
- Waasops Danpaspamres
- Aspers Danpaspampres (2019–2020)
- Kasrem 172/Praja Wira Yakthi [ 1 ] (2020)
- Danrem 061/Suryakancana [ 2 ] [ 3 ] (2020–2022)
- Dirjianbang Seskoad (2022–2023)
- Kapok Sahli Pangdam XVII/Cenderawasih (2023—Sekarang)
Referensi
- ^ " " 5 BULAN MENJABAT, KOLONEL ACHMAD FAUZI SERAHKAN JABATAN KASREM KEPADA DANREM 172/PWY " " . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-08-06 . Diakses tanggal 2021-08-06 .
- ^ "Teruskan Jejak Sutiyoso hingga Doni Monardo, Kolonel Achmad Fauzi Jabat Danrem 061/Surya Kencana"
- ^ Daftar Nama 129 Perwira Tinggi"
Jabatan militer | ||
---|---|---|
Didahului oleh:
Agus Subiyanto |
Komandan Korem 061/Suryakancana
2021–2022 |
Diteruskan oleh:
Rudy Saladin |