![]() |
Artikel ini memiliki beberapa masalah.
Tolong bantu
atau diskusikan masalah-masalah ini di
halaman pembicaraannya
.
(
Pelajari bagaimana dan kapan saat yang tepat untuk menghapus templat pesan ini
)
|
![]() |
Artikel ini
perlu dikembangkan
agar dapat
memenuhi kriteria
sebagai entri
Wikipedia
.
Bantulah untuk mengembangkan artikel ini. Jika tidak dikembangkan, artikel ini akan dihapus. |
Aulia Dwi Nasrullah
|
|
---|---|
Direktur A BAIS TNI | |
Mulai menjabat
6 Desember 2024 |
|
Asops Kaskogabwilhan III | |
Masa jabatan
18 Desember 2023 – 6 Desember 2024 |
|
Informasi pribadi | |
Lahir |
28 Agustus 1977
Indonesia |
Almamater | Akademi Militer (1998) |
Karier militer | |
Pihak | Indonesia |
Dinas/cabang |
![]() |
Masa dinas | 1998—sekarang |
Pangkat |
![]() |
Satuan | Infanteri ( Kopassus ) |
![]() ![]() |
Brigadir Jenderal TNI Aulia Dwi Nasrullah (lahir 28 Agustus 1977) adalah seorang perwira tinggi TNI-AD yang sejak 6 Desember 2024 mengemban amanat sebagai Direktur A Bais TNI. [ 1 ]
Aulia merupakan lulusan Akmil tahun 1998 ini dari kecabangan Infanteri ( Kopassus ). Jabatan terakhir jenderal bintang satu ini adalah Asops Kaskogabwilhan III . [ 2 ]
Riwayat Jabatan
- Dansatgas Indo FPC XXVI F2 Kongo (2013—2014)
- Danyon 12 Grup 1 Kopassus (2014—2015)
- Dan Detasemen Kopassus (2015—2016)
- Dandim 0623/Cilegon [ 3 ] (2016—2017)
- Wadan Grup 2 Kopassus (2017—2017)
- Aslog Danjen Kopassus (2017—2018)
- Komandan Grup 2 Kopassus [ 4 ] (2018—2020)
- Aslog Kasdam XVIII/Kasuari [ 5 ] (2020—2022)
- Waaslog Kaskogabwilhan III (2022—2023)
- Danmenchandra Akademi TNI (2023)
- Asops Kasgabwilhan III (2023—2024)
- Direktur A Bais TNI (2024—Sekarang)
Referensi
- ^ "Daftar Lengkap 300 Perwira TNI AD, AL, dan AU yang Dimutasi dan Dirotasi Panglima TNI - Tribunnews.com" . m.tribunnews.com . Diakses tanggal 2024-12-09 .
- ^ Santoso, Audrey. "Daftar Lengkap 183 Pati TNI Dimutasi, Termasuk Pangdam Diponegoro-Hasanuddin" . detiknews . Diakses tanggal 2023-12-24 .
- ^ "Letkol Inf Donny Pramono Menjabat Dandim 0623/Cilegon yang Baru · Faktabanten.co.id" . faktabanten.co.id . Diakses tanggal 2023-12-29 .
- ^ "MALAM LEPAS SAMBUT DAN GRUP 2 KOPASSUS BERJALAN LANCAR – Portal Kabupaten Sukoharjo" (dalam bahasa Inggris) . Diakses tanggal 2023-12-29 .
- ^ admin. "PANGDAM XVIII/KASUARI MENYAMBUT KEDATANGAN SATGAS YONIF 136/TUAH SAKTI -" . Diakses tanggal 2023-12-29 .