Evil | |
---|---|
![]()
Sampul DVD wilayah 1
|
|
Sutradara | Mikael Håfström |
Produser |
Ingemar Leijonborg
Hans Lönnerheden |
Skenario |
Hans Gunnarsson
Mikael Håfström |
Berdasarkan
|
oleh |
Pemeran |
|
Penata musik | Francis Shaw |
Sinematografer | Peter Mokrosinski |
Penyunting | Darek Hodor |
Perusahaan
produksi |
Moviola
|
Distributor | Columbia TriStar |
Tanggal rilis
|
|
Durasi | 113 menit |
Negara | Swedia |
Bahasa | Swedia |
Anggaran | $3,000,000 |
Pendapatan
kotor |
$12,469,000 |
Evil ( bahasa Swedia : Ondskan ) adalah sebuah film drama Swedia 2003 yang disutradarai oleh Mikael Håfström , berdasarkan pada karya [ 1 ] dari 1981, dan dibintangi oleh , dan . Film tersebut berlatar belakang sebuah sekolah swasta pada 1950-an dengan kekerasan institusional sebagai temanya.
Film tersebut dinominasikan pada Academy Award untuk Film Berbahasa Asing Terbaik di Academy Awards ke-76 . Film tersebut memenangkan tiga Penghargaan Guldbagge Swedia termasuk kategori .
Pemeran
- sebagai Erik Ponti
- sebagai Pierre Tanguy
- sebagai Otto Silverhielm
- sebagai Marja
- sebagai Gustaf Dalén
- sebagai Karl von Rosen
- sebagai Johan
- sebagai ayah tiri Erik
- sebagai ibu Erik
- sebagai Tosse Berg, guru gimnastik
- sebagai Tranströmer, guru biologi
- sebagai Lindblad, kepala sekolah Stjärnsberg
- sebagai Melander, guru sejarah
- sebagai Gunnar Ekengren, pengacara
- sebagai kepala sekolah
- sebagai von Schenken
- sebagai von Seth
Referensi
- ^ Wilhelmson, Markus (2004-02-24). "Min son ljuger om Ondskan" (dalam bahasa Swedia). Expressen . Diakses tanggal 2003-11-02 .
Pranala luar
- Evil di
- Evil di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Evil di Rotten Tomatoes (dalam bahasa Inggris)