Fadjar Prasetyo
|
|
---|---|
![]() |
|
Kepala Staf TNI Angkatan Udara ke-23 | |
Masa jabatan
20 Mei 2020 – 5 April 2024 |
|
Presiden | Joko Widodo |
Wakil |
|
Panglima TNI |
|
Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan II pertama | |
Masa jabatan
24 September 2019 – 26 Mei 2020 |
|
Panglima Komando Operasi Angkatan Udara I ke-28 | |
Masa jabatan
24 September 2018 – 24 September 2019 |
|
Informasi pribadi | |
Lahir |
9 April 1966
Jakarta , Indonesia |
Suami/istri | Andarini Inong Putri |
Kerabat | Abdul Rachman Ramly (mertua) |
Almamater | Akademi Angkatan Udara (1988) |
Pekerjaan | Tentara |
Karier militer | |
Pihak | Indonesia |
Dinas/cabang |
![]() |
Masa dinas | 1988—2024 |
Pangkat |
![]() |
NRP | 512635 |
Satuan | Korps Penerbang (Tempur) |
Pertempuran/perang | |
![]() ![]() |
Fadjar Prasetyo (lahir 9 April 1966) adalah seorang Purnawirawan TNI-AU yang terakhir menjabat sebagai Kepala Staf TNI Angkatan Udara sejak 20 Mei 2020 hingga 5 April 2024. [ 1 ] [ 2 ] [ 3 ]
Fadjar, merupakan lulusan Akademi Angkatan Udara tahun 1988. Beliau adalah penerbang pesawat tempur A-4 Skyhawk dengan callsign " Bobcat" . Sebelumnya, ia menjabat sebagai Pangkogabwilhan II .
Ia menikah dengan Inong yang merupakan anak dari mantan Direktur Utama Pertamina dan PN. Timah serta Duta Besar Indonesia untuk Amerika Serikat Mayjen TNI Abdul Rachman Ramly . [ 4 ] [ 5 ] [ 6 ]
Pendidikan
Pendidikan Umum
Fadjar merupakan alumni SMAN III Teladan Jakarta .
Pendidikan Militer
- AAU (1988-B)
- Sekbang Angkatan XLI (1990)
- Suspa Intelud (1992)
- Flight Safety Course Bangladesh Air Force (1994)
- Sus Flight Security Officer (1995)
- Sekkau Angkatan : 64
- Seskoau Angkatan : 39
- DSSC (Lemhanas) Tahun 2004
- APCSS Executive Course (Hawaii) Tahun 2007
Jabatan militer
- Pa Pnb Skadud 11 Lanud Hasanuddin
- Kasubsilat Silat Disops Skadud 17 Lanud Halim Perdanakusuma
- Instruktur Pnb Skadik 101 Lanud Adi Sutjipto
- Wadanyon III Resimen Chandradimuka Akmil
- Danskadud 17 Lanud Halim Perdanakusuma
- Kasubdis SAR/VAL Dislambangjaau
- Atase Udara di Malaysia
- Dan Wing 1 Lanud Halim Perdanakusuma (2013)
- Paban VI/Binprof Sopsau
- Dirdiklat Kodiklatau [ 7 ] (2016)
- Danlanud Halim Perdananakusuma [ 8 ] [ 9 ] [ 10 ] (2016—2018)
- Pangkoopsau II (2018)
- Pangkoopsau I (2018—2019)
- Pangkogabwilhan II (2019—2020)
- Kasau (2020—2024)
Penghargaan
Brevet Kehormatan | |
---|---|
![]() |
Brevet Hiu Kencana (2022) [ 27 ] |
![]() |
Brevet Intai Amfibi Korps Marinir (2023) [ 28 ] |
![]() |
Brevet Anti-Teror Aspek Laut (2023) [ 28 ] |
![]() |
Pin Gadjah Mada Puspomad (2023) [ 29 ] |
![]() |
Royal Australian Air Force Pilot Brevet Wings (2024) [ 30 ] |
Referensi
- ^ " " Marsekal TNI Fadjar Prasetyo Resmi Jadi KSAU, Tanggal Kelahirannya Sama dengan HUT TNI AU " " . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-09-29 . Diakses tanggal 2020-05-20 .
- ^ " " Panglima TNI Jadi Saksi Pelantikan Kasal dan Kasau " " . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-30 . Diakses tanggal 2020-05-20 .
- ^ " " Marsekal TNI Fajar Prasetyo, S.E, M.P.P., Resmi Jabat Kasau. " " . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-12-18 . Diakses tanggal 2020-05-21 .
- ^ "Kepala Staf TNI Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo" . Kompaspedia . 2024-02-06 . Diakses tanggal 2024-03-31 .
- ^ Hamid, Hamzirwan (2017-07-29). "Mantan Dirut Pertamina Berpulang" . kompas.id . Diakses tanggal 2024-03-31 .
- ^ Wening, Andhika Anggoro (2017-07-29). "Mantan Dirut Pertamina A.R. Ramli Meninggal Dunia" . Bisnis.com . Diakses tanggal 2024-03-31 .
- ^ Panglima TNI lakukan mutasi besar besaran Diarsipkan 2023-04-19 di Wayback Machine . Diakses 4 Agustus 2016
- ^ . Diarsipkan dari tanggal 2016-10-17 . Diakses tanggal 2016-10-14 .
- ^ " " Marsma TNI Fadjar Prasetyo Resmi Jabat Danlanud Halim PK " " . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-06-21 . Diakses tanggal 2016-10-14 .
- ^ " " Marsma TNI Fadjar Prasetyo, S,E.,M.P.P., Jabat Danlanud Halim ke-39 " " . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-06-24 . Diakses tanggal 2016-10-14 .
- ^ "12 Perwira TNI AU Terima Wing Penerbang Kehormatan RTAF | NEWS" . 12 Perwira TNI AU Terima Wing Penerbang Kehormatan RTAF | NEWS . 2018-04-20 . Diakses tanggal 2024-09-24 .
- ^ Upacara Penganugerahan Tanda Kehormatan Republik Indonesia , diakses tanggal 2024-08-14
- ^ Pusat (2024-08-15). "Marsekal TNI (Purn) Fadjar Prasetyo Dianugerahi Bintang Mahaputera Utama oleh Presiden RI" . tni-au.mil.id . Diakses tanggal 2024-09-25 .
- ^ "Panglima TNI Sematkan Tanda Kehormatan Bintang Dharma Kepada Kasal dan Kasau" . ppid.tni.mil.id . 3 Juni 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-11-28 . Diakses tanggal 22 November 2021 .
- ^ "Panglima TNI Sematkan Tanda Kehormatan Bintang Angkatan Kelas Utama Kepada Kasal dan Kasau" . tni.mil.id . 5 Agustus 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-11-28 . Diakses tanggal 22 November 2021 .
- ^ a b "Kasau Terima Tanda Kehormatan Bintang Kartika Eka Paksi Utama dan Bintang Jalasena Utama" . tni-au.mil.id . 3 Oktober 2020. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-11-22 . Diakses tanggal 22 November 2021 .
- ^ "Kapolri Anugerahi Bintang Bhayangkara Utama Untuk Ketua BPK, KSAL, KSAU Hingga Mantan KA BNN" . RMOL.ID . 8 Januari 2021. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-06-22 . Diakses tanggal 22 November 2021 .
- ^ "KSAU Terima Medali Legion of Merit dari Pemerintah Amerika Serikat" . SINDOnews.com . 19 Mei 2022 . Diakses tanggal 23 Mei 2022 .
- ^ "Indonesian Air Force Chief of Staff Receives Prestigious Military Award" . Mindef Singapore (dalam bahasa Inggris). 13 Oktober 2022. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-10-14 . Diakses tanggal 14 Oktober 2022 .
- ^ "Instagram" . www.instagram.com . Diakses tanggal 2023-10-14 .
- ^ admin (2023-10-12). "KSAU Terima Penghargaan Medali Order of Merit Perancis" . Koran Jurnal (dalam bahasa Inggris) . Diakses tanggal 2023-10-14 .
- ^ "Kasau Menerima Penghargaan Medali Order of Merit Perancis" . Kasau Menerima Penghargaan Medali Order of Merit Perancis . 2023-10-12 . Diakses tanggal 2023-10-14 .
- ^ "Agong kurnia 292 pingat kepada tentera, termasuk dua penerima negara asing" . MyMetro (dalam bahasa Melayu). 19 Oktober 2023 . Diakses tanggal 19 Oktober 2023 .
- ^ "Australian Gazette" .
-
^
Okezone (2024-02-05).
"KSAU Marsekal Fadjar Prasetyo Terima Tanda Kehormatan Australia : Okezone News"
.
https://news.okezone.com/
. Diakses tanggal
2024-02-06
.
Hapus pranala luar di parameter
|website=
( bantuan ) - ^ "Instagram" . www.instagram.com . Diakses tanggal 2024-03-21 .
- ^ Anugrah, Yogi (28 November 2022). "KSAL Yudo Sematkan Brevet Hiu Kencana ke Puan, Listyo, hingga Dudung" . CNN Indonesia . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-11-28 . Diakses tanggal 28 November 2022 .
- ^ a b Galiartha, Gilang (24 Januari 2023). Noor, Chandra Hamdani, ed. "Kasad dikukuhkan sebagai warga kehormatan Korps Marinir TNI AL" . Antara . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-02-01 . Diakses tanggal 24 Januari 2023 .
- ^ "Kasau Terima Pin Warga Kehormatan Korps Pomad" . Instagram . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-06-21 . Diakses tanggal 2023-06-14 .
- ^ "Instagram" . www.instagram.com . Diakses tanggal 2024-04-02 .
Jabatan militer | ||
---|---|---|
Didahului oleh:
Yuyu Sutisna |
Kepala Staf TNI Angkatan Udara
2020—2024 |
Diteruskan oleh:
Mohamad Tonny Harjono |
Didahului oleh:
Jabatan Pertama |
Pangkogabwilhan II
2019—2020 |
Diteruskan oleh:
Imran Baidirus |
Didahului oleh:
Nanang Santoso |
Pangkoopsau I
2018—2019 |
Diteruskan oleh:
M. Khairil Lubis |
Didahului oleh:
Yadi Indrayadi Sutanandika |
Pangkoopsau II
2018 |
Diteruskan oleh:
Henri Alfiandi |
Didahului oleh:
Sri Mulyo Handoko |
Danlanud Halim Perdanakusumah
2016—2018 |
Diteruskan oleh:
Mohamad Tonny Harjono |