Indonesian Box Office Movie Awards 2016 | |
---|---|
Tanggal | 17 Maret 2016 |
Lokasi | Studio 6 Emtek City, Jakarta |
Negara |
![]() |
Dipersembahkan oleh | Gading Marten , Andhika Pratama & Michelle Ziudith |
Siaran televisi/radio | |
Saluran | SCTV |
Indonesian Box Office Movie 2016 atau disingkat Iboma 2016 adalah sebuah ajang penghargaan bagi insan perfilman indonesia. Award ini pertama kali digelar pada tahun 2016 [ 1 ]
Pengisi Acara
Pembawa Acara
Bintang Tamu
- Saint Loco
- Noah (grup musik)
- Geisha
- The Overtunes
- Aliando Syarief
- Prilly Latuconsina
- Fatin Shidqia Lubis
- Danang Pradana Dieva
- Citra Scholastika
- Sheryl Sheinafia
- Saint Loco
- Dan masih banyak lagi
Kategori dan Nominasi
Kategori Box Office Movie Terbaik
Kategori Sutradara Terbaik
- Kuntz Agus - ( Surga Yang Tak Dirindukan )
- Raditya Dika - ( Single )
- Anggy Umbara - ( Comic 8: Casino Kings part 1 )
- Rizal Mantovani - ( Bulan Terbelah di Langit Amerika )
- - ( Magic Hour )
- Ernest Prakasa - ( Ngenest )
- Lukman Sardi - ( Dibalik 98 )
- - ( 3 Dara )
- - ( Negeri Van Oranje )
- Hestu Saputra - ( Air Mata Surga )
Pembaca Nominasi:
Deddy Mizwar
Pemenang Nominasi:
Lukman Sardi
Kategori Penulis Skenario Terbaik
- Alim Sudio - ( Surga Yang Tak Dirindukan )
- Raditya Dika , Sunil Soraya , - ( Single )
- ( Comic 8: Casino Kings part 1 )
- Alim Sudio , dan
- Tisa TS - ( Magic Hour )
- Ernest Prakasa - ( Ngenest )
- Syamsul Hadi dan
- - ( 3 Dara )
- Rahabi Mandra dan
Pembaca Nominasi:
Joko Anwar
&
Arifin Putra
Pemenang Nominasi:
Ernest Prakasa
(Tidak Hadir)
Kategori Pendatang Baru Pria Terbaik
- Chandra Liow - ( Single )
- Pandji Pragiwaksono ( Comic 8: Casino Kings part 1 )
- - ( Bulan Terbelah di Langit Amerika )
- Kevin Anggara ( Ngenest )
- - ( 3 Dara )
Pembaca Nominasi:
Dimas Anggara
,
Michelle Ziudith
&
Rizky Nazar
Pemenang Nominasi:
Kevin Anggara
Kategori Pendatang Baru Wanita Terbaik
Pembaca Nominasi:
Aliando Syarief
&
Prilly Latuconsina
Pemenang Nominasi:
Lala Karmela
Kateogiri Poster Film Terbaik
- Surga Yang Tak Dirindukan
- Single
- Comic 8: Casino Kings Part 1
- Bulan Terbelah di Langit Amerika
- Magic Hour
- Ngenest
- Di Balik 98
- 3 Dara
- Negeri Van Oranje
- Air Mata Surga
Pembaca Nominasi:
Laudya Cynthia Bella
&
Hannah Al Rasyid
Pemenang Nominasi:
Comic 8: Casino Kings Part 1
Kategori Trailer Film Terbaik
- Surga Yang Tak Dirindukan
- Single
- Comic 8: Casino Kings Part 1
- Bulan Terbelah di Langit Amerika
- Magic Hour
- Ngenest
- Di Balik 98
- 3 Dara
- Negeri Van Oranje
- Air Mata Surga
Pembaca Nominasi:
Jovial Da Lopez
&
Andovi Da Lopez
Pemenang Nominasi:
Comic 8: Casino Kings Part 1
Kategori Behind The Scene Terbaik
- Surga Yang Tak Dirindukan
- Single
- Comic 8: Casino Kings Part 1
- Magic Hour
- Ngenest
- Di Balik 98
- 3 Dara
- Negeri Van Oranje
- Air Mata Surga
Pembaca Nominasi:
Boy William
&
Nino Fernandez
Pemenang Nominasi:
Negeri Van Oranje
Kategori Original Sound Track Film Terbaik
- Surga Yang Tidak Dirindukan, Krisdayanti
- Sementara Sendiri, Geisha (grup musik)
- Judi, Comic 8 Feat Indro Warkop
- Bulan Terbelah Di Langit Amerika, Ridho Rhoma dan
- Magic Hour,
- Mungkin, The Overtunes
- Dibalik Pintu Istana, Saint Loco
- Turning Back To You, Citra Scholastika
- Cinta Cinta Cinta, Wizzy feat Sandhy Sondoro
- Air Mata Surga, Dewi Sandra
Pembaca Nominasi:
Erwin Gutawa
&
Gita Gutawa
Pemenang Nominasi:Surga Yang Tak Dirindukan,
Krisdayanti
Kategori Ensemble Talent Terbaik
- Surga Yang Tak Dirindukan
- Single
- Coming 8: Casino Kings Part 1
- Bulan Terbelah di Langit Amerika
- Magic Hour
- Ngenest
- Di Balik 98
- 3 Dara
- Negeri Van Oranje
- Air Mata Surga
Pembaca Nominasi:
Aliando Syarief
&
Prilly Latuconsina
Pemenang Nominasi:
Single
Kategori Aktor atau Aktris Terlaris pada Tahun 2016
-
Pembaca Nominasi:
Ge Pamungkas
,
Babe Cabita
&
Kemal Pahlevi
- Pemenang Nominasi: Abimana Aryasatya
Kategori Film Box Office Terlaris
Pembaca Nominasi:
Indro Warkop
&
Raditya Dika
Pemenang Nominasi:
Surga Yang Tak Dirindukan
Kategori Produser Terbaik
Pembaca Nominasi: Mike Wiluan & Julie Estelle Pemenang Nominasi: Frederica
Lihat pula
- Festival Film Bandung 2016
- Festival Film Indonesia 2016
- Indonesian Movie Actors Awards 2016
- Piala Maya 2016
- Usmar Ismail Awards 2016