Louis IX dari Prancis | |
---|---|
![]()
Louis IX dihormati sebagai
orang kudus
dan banyak dilukis jauh setelah wafatnya (wajah mungkin tidak akurat). Lukisan karya
El Greco
, k. 1592-1595.
|
|
Raja Prancis | |
Berkuasa | 8 November 1226 – 25 Agustus 1270 |
Penobatan | 29 November 1226 |
Pendahulu | Louis VIII |
Penerus | Philippe III |
|
|
Kelahiran |
Poissy |
24 April 1214
Kematian |
25 Agustus 1270
Tunis |
(umur 56)
Pemakaman |
Basilika Santo Denis,
Paris
|
Pasangan | Margaret dari Provence |
Keturunan |
Jean Tristan, Count Valois Pierre, Count Perche dan Alençon Blanche, Putri Mahkota Kastilia Margaret, Istri Adipati Brabant Robert, Count Clermont Agnes, Istri Adipati Burgundy |
Wangsa | Wangsa Capet |
Ayah | Louis VIII dari Prancis |
Ibu |
Louis IX (25 April 1214 – 25 Agustus 1270), sering pula disebut dengan nama Santo Ludovikus , adalah Raja Prancis yang memerintah dari tahun 1226 sampai akhir hayatnya. Ia juga menyandang gelar Louis II, Adipati Artois, antara 1226-1237. Ia lahir di Poissy , tidak jauh dari Paris , sebagai anak dari Louis VIII dan . Ia adalah cucu buyut keturunan ketujuh dari Hugues Capet , sehingga termasuk dalam Wangsa Capet . Pada masa pemerintahannya, Louis IX bekerjasama dengan Parlemen Paris untuk meningkatkan profesionalisme dalam penegakan hukum.
Louis IX dua kali terlibat dalam Perang Salib , pertama tahun 1248 ( Perang Salib VII ) dan kedua tahun 1270 ( Perang Salib VIII ). Ia mangkat di Tunisia karena sakit pada 25 Agustus 1270 saat sedang menjalani perang salib keduanya, dan tahtanya diteruskan oleh putranya Philippe III .
Louis IX adalah satu-satunya raja Prancis yang diangkat menjadi santo , dikanonisasi pada 11 Agustus 1297, dan dirayakan oleh Gereja Katolik tiap tanggal 25 Agustus. Terdapat banyak tempat yang dinamai menurut namanya, diantaranya yang paling terkenal ialah St. Louis di Missouri , Amerika Serikat , São Luís do Maranhão di Brasil , serta negara bagian dan kota San Luis Potosí di Meksiko .
Pranala luar
- The Life, Miracles, Crusades and Battles of King St. Louis IX of France Diarsipkan 2015-03-19 di Wayback Machine .
- Goyau, Georges (1910). "St. Louis IX". The Catholic Encyclopedia . IX . New York: Robert Appleton Company . Diakses tanggal 13 August 2007 .
- .
- Saint Louis in Medieval History of Navarre
- Site about The Saintonge War between Louis IX of France and Henry III of England .
- Account of the first Crusade of Saint Louis from the perspective of the Arabs. .
- A letter from Guy, a knight, concerning the capture of Damietta on the sixth Crusade with a speech delivered by Saint Louis to his men .
- Etext full version of the Memoirs of the Lord of Joinville, a biography of Saint Louis written by one of his knights
- Biography of Saint Louis on the Patron Saints Index Diarsipkan 2006-11-08 di Wayback Machine .
- St Louis and Sicily
- "St. Lewis, King of France" , Butler's Lives of the Saints
Louis IX dari Prancis
Lahir:
25 April 1214
Meninggal:
25 August 1270
|
||
Gelar | ||
---|---|---|
Didahului oleh:
Louis VIII |
Raja Prancis
8 November 1226 – 25 Agustus 1270 |
Diteruskan oleh:
Philip III |