|
|||
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Mahamadou Diarra | ||
Tanggal lahir | 18 Mei 1981 | ||
Tempat lahir | Bamako , Mali | ||
Tinggi | 182 m (597 ft 1 + 1 ⁄ 2 in) | ||
Posisi bermain | Gelandang Bertahan | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini | tanpa klub | ||
Karier junior | |||
1997–1998 | |||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
1998–1999 | 21 | (2) | |
1999–2002 | Vitesse | 69 | (9) |
2002–2006 | Lyon | 123 | (7) |
2006–2011 | Real Madrid | 90 | (3) |
2011–2012 | AS Monaco | 9 | (0) |
2012–2013 | Fulham | 19 | (1) |
Tim nasional ‡ | |||
2001– | Mali | 64 | (6) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 14:00, 7 Desember 2012 (UTC)
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 29 Februari 2012 |
Mahamadou Diarra (lahir 18 Mei 1981) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Mali yang saat ini tidak memiliki klub dan terakhir bermain untuk klub Fulham pada posisi gelandang bertahan .
Diarra memulai karier profesionalnya di klub Yunani , , setelah saat junior bermain untuk . Kemudian bermain untuk Vitesse , Lyon , Real Madrid dan Monaco , [ 1 ] sebelum pindah ke Fulham pada tahun 2012. [ 2 ]
Referensi
- ^ "Monaco agrees deal to sign midfielder Mahamadou Diarra from Real Madrid" . . 27 January 2011 . Diakses tanggal 27 January 2011 . [ pranala nonaktif permanen ]
- ^ "Fulham Sign Former Real Madrid midfielder Mahamadou Diarra" . goal.com . Diakses tanggal 18 March 2011 .
Pranala luar
- (Inggris) Profile at Realmadrid.com
- (Inggris) ESPN Profile Diarsipkan 2010-06-11 di Wayback Machine .
- (Inggris)
- (Inggris)