Muhammad Dhirga Mattuliang
|
|
---|---|
Nama lahir | Muh. Dhirga Mattuliang Hs |
Nama lain | Dhirga Laca |
Lahir |
15 Agustus 2003
![]() |
Asal | Makassar , Sulawesi Selatan |
Genre | Pop |
Pekerjaan | Penyanyi |
Instrumen | Vokal |
Tahun aktif | 2015–sekarang |
Situs web | https://www.instagram.com/dhirgamattuliang.hs/ |
Muhammad Dhirga Mattuliang atau Dhirga Laca (lahir 15 Agustus 2003) adalah seorang mantan penyanyi cilik asal Makassar , Indonesia . Sempat menjadi peserta yang tayang di SCTV. Namanya dikenal luas setelah lolos dari babak selanjutnya di pada tahun 2015, [ 1 ] [ 2 ] kemudian tereliminasi di TOP 4 (empat besar), hingga akhirnya berhasil menduduki juara 3. Saat ini telah berhenti menjadi penyanyi dan memilih hijrah, masuk pesantren hingga lulus [ 3 ] dan melanjutkan sekolahnya di Sekolah Tinggi Ilmu Bahasa Arab Ar-Raayah . [ 4 ]
Lagu Yang Dibawakan Dhirga Saat Konser Final La Academia Junior Indonesia 2
- Sampai Akhir Judika
- Seperti Bintang Yovie & Nuno
- Hampa Ungu (grup musik)
- Bintang
- Sempurna Andra and The Backbone
- Semua Tentang Kita Noah (grup musik)
- Menunggumu Noah (grup musik)
- Hargai Aku Armada (grup musik)
- Laksana Surgaku feat Dudi Oris
Statistik di La Academia Junior Indonesia 2
Babak | Posisi |
---|---|
20 Besar (Grup A) | Lolos |
14 Besar | Tidak Aman |
13 Besar | Lolos |
12 Besar | Lolos |
11 Besar | Tidak Aman |
10 Besar | Lolos |
9 Besar | Lolos |
8 Besar | Lolos |
7 Besar | Lolos |
6 Besar | Tidak Aman |
5 Besar | Tidak Aman |
4 Besar | Tereliminasi |
Referensi
Pranala luar