![]()
27 November 2024
(
2024-11-27
)
|
|||||||||||||||||
Pemilih terdaftar | 130.941 (DPT + DPTb) | ||||||||||||||||
Kehadiran pemilih | 80.161 (61,22%) | ||||||||||||||||
Resmi |
100%
|
||||||||||||||||
Kandidat
|
|||||||||||||||||
|
|||||||||||||||||
Peta persebaran suara
![]()
Hasil menurut kelurahan
|
|||||||||||||||||
|
Pemilihan umum Wali Kota Tebing Tinggi 2024 dilaksanakan pada 27 November 2024 untuk memilih Wali Kota Tebing Tinggi periode 2024 - 2029 . [ 1 ]
Pemilihan Wali Kota Tebing Tinggi tahun tersebut akan diselenggarakan setelah Pemilihan umum Presiden Indonesia 2024 (Pilpres) dan Pemilihan umum legislatif Indonesia 2024 (Pileg), bersamaan dengan seluruh Provinsi dan Kabupaten/Kota seluruh Indonesia.
Periode wali Kota Umar Zunaidi Hasibuan telah berakhir pada 22 Mei 2022 dan tidak dapat mengikuti Pemilihan umum Wali Kota Tebing Tinggi 2024 . Saat ini kepala daerah dijabat oleh Penjabat Wali Kota hingga dilaksanakannya Pemilihan umum Wali Kota Tebing Tinggi 2024 .
Calon
Kandidat dari Koalisi Bersama Partai Nasional Demokrat
![]() |
|
---|---|
Oki Doni Siregar | |
Calon Wali Kota | Calon Wakil Wali Kota |
![]() |
![]() |
Wakil Wali Kota Tebing Tinggi
2014-2016 dan 2017-2022 |
Ketua Yayasan Indah Medan |
Partai Pengusung dan Pendukung | |
NasDem PPP |
Kandidat dari Koalisi Bersama Partai Golongan Karya
![]() |
|
---|---|
Calon Wali Kota | Calon Wakil Wali Kota |
![]() |
![]() |
Ketua DPRD Kota Tebing Tinggi
2019-2024 |
Pengusaha |
Partai Pengusung dan Pendukung | |
Golkar Gerindra PKS PAN Hanura |
Kandidat dari Koalisi Bersama Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan
![]() |
|
---|---|
Iman Irdian Saragih | Chairil Mukmin Tambunan |
Calon Wali Kota | Calon Wakil Wali Kota |
![]() |
![]() |
Ketua DPC PDIP Kota Tebing Tinggi |
Anggota DPRD Kota Tebing Tinggi
2009-2024 |
Partai Pengusung dan Pendukung | |
PDI-P Demokrat Perindo Gelora Buruh PKB |
Hasil Resmi Pemilihan Umum Kepala Daerah Kota Tebing Tinggi 2024
Calon | Suara | % | |
---|---|---|---|
Oki Doni Siregar - Riski Ramadhan Hasibuan | 12.250 | 15.84 | |
Basyaruddin Nasution - Erlis Afriyanti | 24.044 | 31.09 | |
Iman Irdian Saragih - Chairil Mukmin Tambunan | 41.039 | 53.07 | |
Jumlah | 77.333 | 100.00 | |
Suara sah | 77.333 | 96.47 | |
Suara tidak sah/kosong | 2.828 | 3.53 | |
Jumlah suara | 80.161 | 100.00 | |
Pemilih terdaftar/tingkat partisipasi | 130.941 | 61.22 | |
Sumber: Keputusan KPU Kota Tebing Tinggi No. 1119 Tahun 2024 |
Penetapan Pasangan Calon Terpilih Pemilihan Umum Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tebing Tinggi 2024
Pasangan calon nomor urut 3 ( Iman Irdian Saragih - Chairil Mukmin Tambunan ) ditetapkan sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tebing Tinggi Terpilih oleh KPU Kota Tebing Tinggi pada tanggal 9 Januari 2025. [ 2 ]
Referensi
- ^ Catat! Pemilu 2024 Digelar 14 Februari, Pilkada 27 November . CNBCIndonesia.com. Diakses 1 Juni 2022
- ^ "KPU Tetapkan Iman Irdian Saragih-Chairil Mukmin Tambunan Sebagai Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tebing Tinggi Terpilih" . mistar.id (dalam bahasa Inggris) . Diakses tanggal 2025-01-20 .