Tanda-bunyi topi
atau
sirkumfleks
(
ˆ
) (sering tertukar dengan tanda
^
yang disebut
atau
pangkat
yang bentuknya mirip dengan sirkumfleks) juga disebut dengan "topi", adalah sebuah tanda
diakritik
yang digunakan dalam bahasa-bahasa
Kroasia
,
Prancis
,
Frisia Barat
,
Esperanto
,
Norwegia
,
Romania
,
Slowakia
,
Vietnam
,
Romaji
,
Welsh
,
Portugis
,
Italia
,
Afrikaans
,
Turki
,
, dan beberapa bahasa lainnya.
Istilah ini berasal dari
bahasa Latin
circumflexus
(melengkung)—terjemahan dari
bahasa Yunani
περισπωμένη (
perispomeni
).
Lihat pula
Pranala luar