
Dalam matematika, irisan dari dua himpunan dan adalah himpunan yang memuat semua anggota dari juga milik (atau, semua anggota dari yang juga milik ). [ 1 ] Irisan dari kedua himpunan tersebut dinyatakan secara matematis: [ 2 ] [ 3 ]
- ,
Notasi dan istilah
Irisan ditulis menggunakan simbol "∩" di antara ekspresi berupa kumpulan anggota-anggota, dalam . Berikut adalah contoh-contohnya:
Ketika irisan terjadi lebih dari dua himpunan (irisan yang diperumum), notasinya mirip seperti notasi Sigma , yang ditulis sebagai
- .
Definisi
Irisan dari dua himpunan dan , dilambangkan dengan , [ 2 ] [ 4 ] merupakan himpunan dari semua objek yang merupakan anggota dari kedua himpunan dan . Secara matematis, ditulis
Hal ini mengartikan bahwa adalah anggota dari irisan jika dan hanya jika adalah anggota dari dan anggota dari . [ 4 ] Sebagai contohː
- Irisan dari himpunan dan adalah .
- Bilangan 9 bukanlah irisan dari himpunan bilangan prima dan himpunan bilangan ganjil , karena 9 bukanlah bilangan prima.
Himpunan beririsan dan saling lepas
Himpunan dikatakan beririsan dengan himpunan jika terdapat yang merupakan anggota dari himpunan dan .
Himpunan dan dikatakan saling lepas jika tidak beririsan dengan . Penjelasan yang lebih sederhananya, kedua himpunan tersebut tidak memiliki anggota yang sama. Himpunan dan saling lepas jika irisannya adalah kosong , dilambangkan .
Sebagai contoh, himpunan dan saling lepas, sedangkan himpunan bilangan genap beririsan dengan himpunan kelipatan dari 3 di himpunan kelipatan 6.
Sifat aljabar

-
Irisan adalah operasi yang bersifat
komutatif
; yaitu, untuk setiap himpunan
dan
, berlaku:
. -
Irisan adalah operasi yang bersifat
asosiatif
; yaitu, untuk setiap himpunan
,
, dan
, berlaku:
.
Berdasarkan sifat ini, penulisan lambang kurung boleh diabaikan sama sekali tanpa mengubah makna; sehingga bentuk di atas dapat ditulis sebagai . -
Irisan bersifat idempoten; yakni, untuk sebarang himpunan
berlaku
Sifat-sifat tersebut bersesuaian dengan logika konjungsi
-
Irisan bersifat
distributif
terhadap gabungan dan
gabungan
bersifat distributif terhadap irisan; yaitu, untuk setiap himpunan
dan
, berlaku:
.
. - Dalam semesta , komplemen dari himpunan dapat didefinisikan sebagai himpunan dari semua anggota dari yang tidak termuat dalam . Selanjutnya, irisan dari dan dapat ditulis sebagai komplemen dari gabungan dari komplemennya, diturunkan dengan mudah dari ː
Irisan sebarang
Perumuman gagasan irisan adalah irisan sebarang kumpulan takkosong himpunan-himpunan. Jika adalah himpunan bukan kosong yang anggotanya adalah himpunan juga, maka adalah anggota dari irisan dari jika dan hanya jika untuk setiap anggota dari , adalah sebuah anggota dari . Secara matematis ditulisː
- .
Notasi mengenai konsep terakhir ini dapat ditulis dengan berbagai cara. Sebagian pakar teori himpunan terkadang menulis , sementara yang lainnya menulis . Penulisan notasi terakhir dapat diperumum menjadi , yang mengacu pada irisan kumpulan . Dalam notasi terakhir itu, adalah himpunan takkosong, dan adalah sebuah himpunan dari setiap dalam .
Pada sebuah kasus bahwa himpunan indeks adalah himpunan bilangan asli , notasi irisan sembarang mirip dengan notasi .
- .
Notasi tersebut juga dapat ditulis .
Irisan kosong

Konjungsi tanpa argumen adalah tautologi (bandingkan ); demikian irisan tanpa himpunan adalah .
Perhatikan bahwa dalam bagian sebelumnya, kita mengecualikan kasus untuk adalah himpunan kosong ( ). Alasannya adalah bahwa Irisan dari kumpulan didefinisikan sebagai himpunan (lihat notasi ungkapan himpunan )
Jika kosong, maka tidak ada himpunan dalam . Hal ini memunculkan sebuah pertanyaan: " manakah yang memenuhi syarat yang disebutkan?". Jawabannya bisa saja untuk setiap kemungkinan . Ketika kosong, syarat yang disebutkan di atas merupakan sebuah contoh dari . Jadi, irisan dari keluarga kosong harus berupa himpunan semesta ( anggota identitas untuk operasi dari irisan), [ 5 ] namun dalam teori himpunan ( ) standar, himpunan semesta tidak ada.
Lihat pula
- Aljabar himpunan
- Beda setangkup
- Gabungan
- Kardinalitas
- Komplemen
- Logika konjungsi
- Operasi biner teriterasi
Referensi
- ^ "Stats: Probability Rules" . People.richland.edu . Diakses tanggal 2012-05-08 .
- ^ a b "Comprehensive List of Set Theory Symbols" . Math Vault (dalam bahasa Inggris). 2020-04-11 . Diakses tanggal 2020-09-04 .
- ^ "Intersection of Sets" . web.mnstate.edu . Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-08-04 . Diakses tanggal 2020-09-04 .
- ^ a b "Set Operations | Union | Intersection | Complement | Difference | Mutually Exclusive | Partitions | De Morgan's Law | Distributive Law | Cartesian Product" . www.probabilitycourse.com . Diakses tanggal 2020-09-04 .
- ^ (1998), "Chapter 1", An introduction to Banach space theory , , 183 , New York: Springer-Verlag, hlm. xx+596, ISBN 0-387-98431-3
Bacaan lanjutan
- (1993). The Joy of Sets: Fundamentals of Contemporary Set Theory (edisi ke-Second). New York, NY: Springer-Verlag. ISBN 3-540-94094-4 .
- (2000). "Set Theory and Logic". Topology (edisi ke-Second). Upper Saddle River: Prentice Hall. ISBN 0-13-181629-2 .
- Rosen, Kenneth (2007). "Basic Structures: Sets, Functions, Sequences, and Sums". Discrete Mathematics and Its Applications (edisi ke-Sixth). Boston: McGraw-Hill. ISBN 978-0-07-322972-0 .
Pranala luar
- Weisstein, Eric W. "Intersection". MathWorld.